$ 0 0 Pil pahit harus ditelan Andi Mallarangeng. KPK akhirnya menetapkan dia sebagai tersangka kasus Hambalang. Andi pun memilih meninggalkan jabatannya sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga Kabinet Indonesia Bersatu Jilid II.